Perancangan Sistem Pendataan Permohonan Surat Izin Mendirikan Bangunan di Kecamatan Lubuk Sikarah Kota Solok

  • Refli Noviardi Institut Teknologi dan Bisnis Kalbis
  • Harfebi Fryonanda Institut Teknologi dan Bisnis Kalbis
Kata Kunci: IMB, Java, mysql, sistem pendataan

Abstrak

Penelitian ini dilakukan pada Kecamatan Lubuk Sikarah Kota Solok dengan cara
mengumpulkan data-data karena sistem yang digunakan untuk kerjanya masih belum optimal. Oleh
Karna itu dibutuhkan analisis terhadap sistem yang sedang berjalan sehingga pendataan permohonan
dapat menjadi lebih baik,efektif dan efisien dengan menggunakan bahasa pemograman java neatbean
7.0 dan database MYSQL Adapun metode penelitian yang digunakan adalah penelitian lapangan,
penelitian perpustakaan dan penelitian laboratorium. Sehingga dihasilkan sebuah analisa sistem baru
dengan menggunakan alat bantu seperti ASI (Aliran Sistem Informasi), DFD (Data Flow Diagram),
ERD (Entity Relationship Diagram), dan Context Diagram. Dengan alat bantu inilah nantinya akan
dihasilkan beberapa file yang saling berkaitan dalam sebuah manajemen database. Dan sistem
yang baru ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas informasi dan kerja dari sistem pendataan
permohonan IMB.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##
Diterbitkan
2020-05-11