Workshop Teknik Fotografi “EDFAT” untuk Siswa-siswi SMAS Galatia Bekasi
Abstrak
EDFAT merupakan teknik dalam fotografi yang bertujuan untuk merekam momen atau fenomena secara komprehensif karena mencakup beragam angle dan komposisi. Tujuan lainnya untuk menghindari pengambilan gambar dengan komposisi yang monoton. Dalam PKM (Pengabdian Kepada Masyarakat) ini, mitra yang dituju adalah siswa-siswi SMAS Galatia Bekasi. Melalui sebuah workshop, para siswa-siswi dibekali teknik fotografi EDFAT agar dapat mereka terapkan dalam fotografi sehari-hari, dokumentasi personal, ataupun untuk keperluan profesional seperti jurnalistik atau marketing. Workshop dilakukan dengan pemaparan materi, praktik, dan ditutup dengan tanya-jawab.
##plugins.generic.usageStats.downloads##
##plugins.generic.usageStats.noStats##
Diterbitkan
2023-12-01
Bagian
Articles